Friday 2 January 2015

Beri Komentar Kamu..

Penampakan Yeti ?


Pernah dengar belum tentang yang namanya si Yeti itu, bukannya Yeti Pesek yang sering nongol di tv tapi Yeti yaa Yeti yang merupakan nama lain dari Bigfoot yang katanya menghuni pegunungan es Himalaya. Yeti atau manusia salju yang menakutkan adalah sejenis primata besar yang menyerupai manusia yang menghuni wilayah pegunungan Himalaya di Nepal dan Tibet. Nama Yeti dan Meh-Teh umumnya digunakan secara luas oleh masyarakat di wilayah tersebut, dan dianggap sebagai kisah sejarah dan mitos yang masih misterius. Orang-orang Nepal juga menyebutnya “Bonmanche” yang berarti “manusia liar” atau “Kanchanjunga rachyyas” yang berarti “Iblis Kanchanjunga.”

Tahun 1832, makhluk misterius ini pertama kali mencuat ke dunia. Ketika itu perwakilan Inggris yang berada di Nepal bernama B.H. Hodgson mengaku pernah bertemu makhluk dengan ciri-ciri fisik berbulu hitam tidak berekor dan berjalan tegak.


Ratusan tahun berselang pada 1951, pendaki Inggris bernama Eric Shipton bahkan mensiarkan foto-foto jejak kaki Yeti. Jejak kaki itu panjangnya 13 inci dengan lebar 8 inci. Mulai itulah nama Yeti mulai terkenal di dunia.


Nah, terlepas dari Hoax maupun bukan ini ada beberapa penampakan Yeti.






So... What Do You Think ?

4Reek


0 komentar: